VONMAGZ, Jakarta- Jika kalian membuat pesta Halloween dan kebingungan mencari kostum atau menjadi apa, cobalah bertanya kepada Siri "What Should I Be For Halloween?". Setelah menanyakan hal tersebut, Siri akan merespons pendapatnya yang lucu. Bukan hanya itu, fitur dari Apple tersebut dapat menceritakan lelucon yang tidak terduga. Ia dapat mengidentifikasi pesawat apa yang terbang di atas kepala, melakukan beatbox, dan menjawab sesuatu yang aneh ketika ditanya berapa nol dibagi nol.
Siri memang telah diatur sebagai fungsi saran kostum Halloween semenjak 2019 dan Apple menambahkan ide kostum ke database setiap tahunnya. Dari banyaknya saran yang Siri berikan, para pengguna wajib mempersiapkan mental untuk memahami apa yang dimaksudkan oleh Siri. Kebanyakan pengguna yang pernah mencobanya tertawa ketika menyadari apa yang dimaksud oleh jawaban Siri. Berikut beberapa saran dan jawaban oleh Siri :




Commenti