VONMAGZ, JAKARTA- Laporan tahunan NordPass membeberkan daftar 200 password yang sering digunakan oleh pengguna internet di 50 negara tahun 2021. Berdasarkan penelitiannya bersama keamanan cyber independent, Indonesia banyak yang menggunakan password yang mudah ditebak seperti bismillah, 12345, bajingan, terserah, sampai kont*l. Pakar keamanan cyber mengingatkan agar para seluruh pengguna internet menggunakan password yang unik dan berkombinasi. Sementara password yang digunakan oleh netizen dinilai lemah dan dinilai jarang mengganti rutin password mereka untuk keamanan.

Photo Courtesy of Getty
Berikut hasil daftar password yang paling banyak digunakan oleh pengguna netizen
Indonesia:
12345
123456
123456789
12345678
password
1234567890
bismillah
1234567
qwerty
rahasia
indonesia
sayang
111111
cantik
1234
123123
maho123
qwerty123
jakarta
abc123
654321
qwertyuiop
ganteng
987654321
bintang
kucing
iloveyou
sayangku
123abc
muhammad
anjing
112233
doraemon
asdfghjkl
bandung
cintaku
123qwe
naruto
terserah
1q2w3e4r5t
zxcvbnm
desember
dragon
kontol
sukses
abcd1234
bajingan
juventus
surabaya
matahari
Comments