top of page

Joao Mendes, Putra Ronaldinho Resmi Bergabung ke Barcelona

VONMAGZ, JAKARTA- Joao Mendes yang merupakan putra dari Ronaldinho secara resmi bergabung ke akademi Barcelona pada Januari lalu, diumumkan langsung oleh sang legendaris Barcelona Ronaldinho lewat media sosialnya. Klub La Masia sendiri sudah menghasilkan pemian hebat termasuk Lionel Messi, Andres Iniesta, Xavi Hernandez, dan pemain-pemain lainnya. Belu

Photo Courtesy of Getty Images


"Ya dia bergabung (ke Barcelona) sekarang. Barcelona adalah bagian dari hidup saya. Ke manapun saya pergi, saya membawa Barcelona. Dengan bergabungnya putra saya di Barca, saya akan lebih sering datang ke Barcelona dibandingkan sebelumnya" tulis Ronaldinho, dilansir Marca, Selasa (7/2).



Di sisi lain, Ronaldo belum mengatakan berapa lama kontrak Joao Mendes dengan Barcelona, tapi yang pasti Joao Mendes harus bergabung dengan tim muda Barcelona terlebih dahulu dan harus menunjukkan bukti kerja kerasnya untuk bisa masuk ke tim utama.

0 comments

Comments


bottom of page