top of page

Chelsea Terjual Rp72 Triliun Kepada Pemilik Los Angeles Lakers, Todd Boehly

VONMAGZ, Jakarta- Klub sepakbola Chelsea akhirnya terjual seharga hampir Rp72 triliun kepada pemilik saham Los Angeles Lakers, Todd Boehly pada Jumat (6 Mei). Todd Boehly sendiri selain merupakan pemilik saham Lakers, ia juga pemilik klub Dodgers dan klub bola basket wanita LA Sparks.

Photo Courtesy of Front Office Sport


Sementara di situs resmi Chelsea mengatakan "Dari total investasi senilai 2,5 miliar pounds atau US$3,08 miliar akan digunakan untuk membeli saham. Dana tersebut akan disimpan di rekening bank di United Kingdom yang saat ini dibekukan yang rencananya akan didonasikan seluruhnya oleh Roman Abramovic. Transfer dana keluar dari rekening tersebut harus berdasarkan persetujuan pemerintah United Kingdom".


Pengumuman kesepakatan Todd Boehly sendiri setelah lebih dari tingga mudi tersisa pada lisensi operasi klub saat ini yang berakhir pada 31 Mei. Sebelum Tood Boehly, miliader Inggris Jim Ratcliffe, Boston Celtics, Stephen Paliuca, Martin Broughton, Rickets Family sempat menyatakan minatnya untuk membeli klub Chelsea.

0 comments

Comentarios


bottom of page